Deskripsi Perusahaan
PT. Asia Agro Digital merupakan perusahaan yang bergerak dibidang eksportir hortikultura yang saat ini beroperasi penuh di Bandung. Didukung oleh sumber daya manusia professional yang telah berpengalaman di bidang on farm dan off farm hortikultura, PT. Asia Agro Digital memasarkan produk hortikultura untuk pasar ekspor dan secara bertahap memasarkan produknya di pasar lokal.
Industri : Makanan / Minuman
Ukuran Perusahaan : 11 – 50 Pekerja
Gaji :
Rp.4 – 5 Juta
Level Pekerjaan :
Junior / Entry Level
Pendidikan :
Diploma/D1/D2/D3, Sarjana / S1
Tipe Pekerjaan :
Purna Waktu / Full Time
PT. Asia Agro Digital, Bandung merupakan perusahaan yang bergerak di industri makanan dan minuman. Kami saat ini sedang membutuhkan Staff Lapangan yang bertugas untuk mencari komoditi di lapangan.
Tanggung Jawab Pekerjaan :
-) Mencari komoditi didaerah yang ditentukan.
-) Berusaha untuk memenuhi permintaan supply dari departemen lain.
Keahlian :
Memahami produk sayur dan buah.
Kualifikasi :
D3 Pertanian / S1 Agribisnis.
Pengalaman 5 tahun menjadi supervisor atau bekerja di lapangan.
Fresh Graduate dipersilahkan untuk melamar.
Bersedia ditempatkan dimana saja.
Waktu Bekerja :
Jam 09.00 – 17.00, Senin – Sabtu
Tunjangan :
Uang Makan